Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2012

Kerennya Pribadi Bangsaku Indonesia

  (gambar diambil di google.com) “Tujuan pendidikan itu untuk mempertajam kecerdasan, memperkukuh kemauan serta memperhalus perasaan” -Tan Malaka Indonesia negaraku, Indonesia bangsaku. Tempat aku dilahirkan dan dibesarkan. Keberagamannya menciptakan kekayaan dan kekuatan bagi Indonesia. Keberagaman itu yang menciptakan sebuah harta karun yang kemudian muncullah sebuah teka teki yang harus dipecahkan/ditemukan. Lalu muncullah sebuah ‘petunjuk’ yang menunjukkan suatu harta karun yang merujuk pada integritas bagi bangsa Indonesia. Integritas merupakan sebuah karakter bangsa yang seharusnya telah tertanamkan di dalam diri rakyat Indonesia. Namun pada kenyataannya masih saja banyak terjadi kasus penyimpangan sosial. Seperti isu SARA (Suku, Agama, Ras dan Antargolongan). Contohnya seperti kasus tawuran pelajar yang menyebabkan generasi bangsa tersebut terpecah dan saling menjatuhkan satu sama lain. Hal tersebut yang kemudian menjadi sebuah tamparan besar ba

Kultweet #YaAllahAkuJatuhCinta

Bedah buku "Ya Allah Aku Jatuh Cinta" karya : Burhan Sodiq Penerbit : Samudera Catatan : Karena ini bentuknya tweet d twitter, jadi ketika Anda ngin membaca, bacalah dari bagian yang paling bawah kemudian ke atas. Selamat mencoba! ^___^ Semoga bermanfaat :)   ^ | | |   ^ | | |   ^ | | | ^ | | | ^ | | | ^ | | | ^ | | | ^ |  

Tragedi 11 September

"11 tahun sudah tragedi 11 September terjadi. Sejak saat itu pula dunia Barat menyebut Islam dengan sebutanTERORIS." - Risky Batista Sandi - Hari itu, tepatnya tanggal 11 September 2012. Aku mengalami sebuah peristiwa yang membuatku terngiang-ngiang. Aku diteriaki TERORIS. yap, TERORIS. Sekali lagi ya. TERORIS. Seseorang membicarakanku. Ia tepat disamping kananku. Ia adalah tukang ojek. Siakeeee >,< Disaat aku sedang menunggu adikku menjemputku dengan perasaan yang agak kesal karena hampir setengah jam aku menunggu. Jadi, begini kronologisnya... Ketika itu seperti biasanya, (catatan: gak seperti biasanya sih. Disaat lagi nggak bareng Babeh aja, jadi Babeh hari itu nggak kerja. Karena sedikit kurang fit. *curhat) aku pulang menuju rumah dari kampus naik metromini 03 yang ke arah senen. Aku turun di ITC Cempaka Mas. Kemudian disambung dengan metromini 07. Suasana makin gelap. Karena adzan maghrib telah berkumandang dan berlalu. Tak lama beberapa menit,

Kisah Nyata: Perjalanan kakiku UNJ - Rumah [[Nazar IP Pertama]]

Mau curhat lagi nih, ini pengalaman yang luarbiasa yang pernah aku lakukan lhooo :D Jalan kaki dari kampus tercinta UNJ hingga ke rumah. Subhanallah yaaa :) Mungkin menurut sebagian orang ini konyol dan gila! HaHaHa yaps, buatku nggak masalah. Yang penting aku nggak menyusahkan orang lain. Berawal dari kisahku ketika menunggu bus transjakarta di BPKP yang arahnya ke tanjung priok. Saat itu, rasanya menjengkelkan sekali. Hampir satu jam aku menunggu! Namun bus tak kunjung datang. Antrian pun makin memanjang, bagaikan antri BLT (Bantuan Langsung Tunai) yang diberikan pemerintah untuk rakyatnya yang 'miskin'. Ketika bus datang, isi bus di dalamnya penuh sesak. Jadi hanya bisa dimasuki oleh beberapa orang saja. Hufff (menghela nafas) >,< Inilah kota Jakarta! Penuh dengan lika-liku kehidupan. Kudu bersabar dan harus punya kepala dingin. Tahan emosinya bung! Tarik nafas, keluarkan perlahan... duttt.. salah lubang jadinya buang gas alam! LOL :D "Mungkin kalo gue jala

Kisah Nyata: BUS keluar ASAP [panikkkk @#$%^^]

Rabu, 25 Juli 2012 (gambar bus diambil dari google) Part 1. Aku terkunci di dalam rumah. Ibuku pergi mengantarkan adikku ke sekolah. Beliau mengunciku dari luar dan lupa meletakkan kunci cadangan. Hufffff >,< muncul ide konyolku untuk meloncat dari lantai 2, tapi kuurungkan kembali niat itu. Haha nanti disangka aku mau melakukan tindakan konyol bunuh diri lagi! Belum lagi-sejenak berpikir, yakin nih mau loncat? Haha emangnya empuk tuh aspal jalanan? Lalu adakah yang akan menangkapku di bawah? Imajinasiku mulai bermain, yaiya kali ada pangeran gituh yang nangkep. HoHoHo o,O Akhirnya aku meloncat ke rumah sebelah, yaitu rumah My Aunt alias Tanteku. Aku mencoba mengetuk pintu dan memanggil tanteku. Waduh, ternyata kosong -__-" makin bingung. Waktu terus berjalan tanpa henti dan aku kesiangan ke kampus. Hehehe Alhamdulillah, ternyata ada yang menyahut, Tanteku ada di bawah. Lalu muncullah dialog antara aku dan Tanteku. Singkatnya aku berhasil keluar da

Perubahan Sosial dalam Penggunaan Jejaring Sosial Facebook

Perubahan Sosial dalam Penggunaan Jejaring Sosial Facebook (Studi Kasus: Gara-gara Pamer di Facebook ) Oleh : Ima Nirwana Wati Abstrak Perubahan sosial yang dilakukan oleh seseorang adalah adanya suatu motif tertentu.Baik yang dilakukannya dengan cara yang baik, maupun yang buruk. Hal itu terlihat jelas dalam penggunaan jejaring sosial facebook. Di mana dengan adanya facebook, masyarakat lebih sering berinteraksi dengan orang lain melalui dunia maya. Sehingga seringkali terjadi sikap antisosial ketika sedang berkumpul bersama teman, salah satu dari mereka asyik bermain handphone-nya dengan jejaring sosialnya yaitu salah satunya facebook. Selain itu juga, membuat perubahan akan adanya karakter seseorang yang berbeda dengan dunia nyata atau dunia maya. Pada penulisan ini, penulis akan mencoba menganalisis mengapa hal itu terjadi demikian? Terutama pada kasus gara-gara pamer di facebook yang berdampak besar pada seseorang seperti terjadinya perampokan ataupun penangkapan o